66 Tahun Jepang Pasca Perang Dunia II

♠ Posted by Aryni Ayu in
Tahun 2011 ini menandai tahun ke-66 berakhirnya PD II, atau peringatan 66 tahun kekalahan Jepang pada Perang Dunia ke dua. Pada saat Perang Dunia, Jepang sebagai negara penyerang menduduki negara Asia, terutama Cina dan Korea. Berakhirnya PD II merupakan kesempatan bagi mereka untuk merdeka dan melepaskan diri dari pendudukan dan penjajahan Jepang. Pada saat yang sama, pembentukan Persatuan Bangsa-Bangsa di dunia yang menjadi dasar Tata Tertib Peraturan International. Jepang pada saat itu memasuki periode yang disebut periode setelah perang. Bagi para sebagian pihak terutama pengamat politik...

TEORI KELAS

♠ Posted by Aryni Ayu
Pendahuluan Mempelajari Marxisme bukan hal yang mudah, disamping materinya banyak juga pembahasannya sangat mendalam. Saya mencoba untuk menuliskan tema-tema penting dalam teori Marxisme secara bersambung. Dengan harapan bisa menambah pengetahuan dan mengajak kawan-kawan semua untuk ikut berdebat aktif, saling berpolemik dan mengembangkan budaya kritik. Tak ada suatu kebenaran hakiki, tanpa didahului dengan perdebatan. Seperti kita ketahui dalam ajaran Marxisme bersumber dari tiga bagian, namun untuk mempersempit pembahasan tema dan agar lebih intensif dalam mempelajari secara kronologis, maka sebaiknya dimulai dengan pembahasan tentang filsafat klasik jerman. Pada abad ke 19, Inggris sudah menjadi negara Industri, Perancis berpengalaman dengan revolusi Perancis (1789), Jerman pada waktu itu masih dalam bentuk negara yang terpecah-pecah menjadi beberapa wilayah dan kota kecil. Namun di Jerman tumbuh pemikiran intelektual yang kritis, yang dikenal dengan kelompok Hegel muda...

Bye – Bye Untuk Kebiasaan Buruk Berbusana

♠ Posted by Aryni Ayu
Banyak wanita merasa sudah berbusana dengan tepat. Sehingga, ia tidak meminta pendapat orang lain atau mencari referensi soal mode. Hal ini membuatnya seringkali terjebak dalam kebiasaan buruk saat berbusana. Agar Anda terhindar dari masalah ini, ketahui kebiasaan buruk saat berbusana berikut, seperti dilansir dari sheknows.com. Tentunya, agar penampilan Anda semakin maksimal. - Selalu senada Konsep senada atau matching, tidak harus selalu diterapkan dari ujung rambut hingga ujung kaki. Jika Anda menyukai warna merah, tidak harus mengenakan baju warna merah, tas merah, sepatu merah dan juga...

Chacapoyas, Peradaban Pra Inca

♠ Posted by Aryni Ayu in
Peradaban Pra Inca, menjadi basis terbentuknya kolaborasi kebudayaan dan mitologi antara suku Inca dengan suku – suku sebelumnya yang pernah hidup di wilayah Peru bernama Chacapoyas. Merupakan seperangkat kota kuno yang berisi peradaban pra Inca yang sempat terkubur selama ratusan tahun dan berhasil diketemukan oleh para ahli erkeologi pada tahun 2008, di Puncak Amazon Peru. Kota kuno bernama “Chachapoyas yang sifat kebudayaannya dilansir oleh para peneliti tidak jauh berbeda dengan suku Inca, yang konon disebut sebagai negeri “orang – orang awan”. Persepsi ini kemungkinan besar timbul akibat...

One Opinion About Love

♠ Posted by Aryni Ayu in
Three kinds of false love often distract us away from the real thing. These three kinds are dependency, power and addiction. We see dependency when people crave to be the center of their partner’s entire universe, demanding to be waited on and fussed over the way a dependant, helpless child is fussed over by their all-protective parent. “If you loved me you would have washed my clothes, gone to the store for me, carried my packages, etc.” It would be nice to return to childhood and have somebody standing between us and the big bad world, but it is not a fair to our partner, and it weakens us...

Enam Kerusakan Hari Valentine Day

♠ Posted by Aryni Ayu
Alhamdulillahilladzi hamdan katsiron thoyyiban mubarokan fih kama yuhibbu robbuna wa yardho. Allahumma sholli ala nabiyyina Muhammad wa ala alihi wa shohbihi wa sallam. Banyak kalangan pasti sudah mengenal hari valentine (bahasa Inggris: Valentines Day). Hari tersebut dirayakan sebagai suatu perwujudan cinta kasih seseorang. Perwujudan yang bukan hanya untuk sepasang muda-mudi yang sedang jatuh cinta. Namun, hari tersebut memiliki makna yang lebih luas lagi. Di antaranya kasih sayang antara sesama, pasangan suami-istri, orang tua-anak, kakak-adik dan lainnya. Sehingga valentines day biasa disebut...

Iklan Luar Ruang, Simbol Modernitas atau Sampah Visual?

♠ Posted by Aryni Ayu in
Mengamati perkembangan kota-kota besar di Indonesia memang sangat menarik dan mengasikkan. Dalam sepuluh tahun terakhir telah terbangun berbagai gedung pencakar langit, yang pertumbuhannya begitu cepat, sehingga terkadang kita terkaget-kaget melihat perkembangan suatu kota yang telah lama tidak dikunjungi. Perkembangan kota-kota besar tersebut biasanya diikuti oleh berbagai iklan luar ruang yang terlihat begitu padat di pinggiran jalan, sekitar traffic light, atas rumah warga, pertokoan kecil dan mall-mall yang berdiri gagah sebagai simbol kapitalisme. Sehingga tak salah jika banyak pengendara...

Mubarak is Game Over

♠ Posted by Aryni Ayu in
Demo besar-besaran di mesir [terhipnotis] seperti yang telah kita lihat banyak videonya di Koleksi Video Demonstrasi Mesir Terbaru (Update), ternyata berhasil menumbangkan Presiden Hosni Mubarak, pentolan tertinggi dari rezim yang telah berkuasa di Mesir selama 30 tahun. Mirip dengan presiden Soeharto di negeri kita. Bahkan mirip juga detik-detik kejatuhannya dari singgasana. Kejatuhan rezim ini merupakan malam bersejarah bagi Mesir, dan puluhan juta orang berpesta menyambutnya. Puluhan juta rakyat Mesir bersuka cita menyusul turunnya Hosni Mubarak dari kursi kepresidenan. Di banyak tempat...

Siap - siap berganti ZODIAK (Ophiuchus)

♠ Posted by Aryni Ayu in
.....Sha la la la la mana bintangmu,Sha la la la la ini bintangku, Marilah kita tebak tebakan Pribadimu pribadiku... Masih ingat semasa kecil lagu orang dewasa yang berjudul Bintangku Bintangmu, yang barusan diketahui kalau yang menciptakan adalah Pengantar Minum Racun (PMR). Lagu tersebut menceritakan tentang zodiak atau dalam bahasa biasa kita sebut dengan bintang. Apa sebenarnya zodiak itu ?, sebenarnya zodiak melambangkan rasi bintang. Rasi Bintang adalah sekumpulan bintang yang membentuk suatu pola tertentu. Di tata surya terdapat 88 rasi bintang. Ada yang berbentuk Angsa, Layang-layang...

Seribu Kata untuk Gejolak Mesir

♠ Posted by Aryni Ayu in
Ingatkah Anda dengan peradaban tinggi Mesir? Negeri Seribu Menara yang melegenda, dan menjadi kunci peradaban – peradaban maju dunia itu kini sedang bergejolak. Kisah panjang tentang hegemoni Fir’aun yang sangat fenomenal dimasa perkembangan peradaban dunia seperti Yunani dan Romawi, tentang sifat Fir’aun yang begitu durhaka dimata relejiusme islam akibat dari kekejamannya kepada rakyat, rupanya tengah terulang kembali dimasa modern ini. Gejolak rakyat yang semakin tidak puas dengan rezim Husni Mubarak kian menjadi – jadi. Huru – hara pun semakin mencuat diberabgai kalangan masyarakat. Tapi...

Kerusuhan ‘berdarah’ Mesir harus jadi pelajaran buat RI

♠ Posted by Aryni Ayu
Sudah ratusan orang lebih tewas dalam demonstrasi besar-besaran, berikut kerusuhan yang terjadi di Mesir sejak sepekan lalu. Mereka menuntut Presiden Hosni Mubarak mundur setelah berkuasa tiga dasawarsa lebih. Hemat kita, gaya kepemimpinan Hosni Mubarak lebih dekat atau hampir sama persis dengan mantan Presiden Soeharto. Tidak hanya dari sisi lamanya berkuasa sudah 32 tahun, sama dengan kekuasaan Pak Harto yang digulingkan aksi ‘’people power’’ kalangan mahasiswa bersama elemen masyarakat tahun 1998. Tapi, Mubarak memperoleh jabatan Presiden dengan cara tdiak wajar, yakni menggantikan posisi...